Untuk beberapa orang masih banyak yang belum mengetahui berapa suhu terbaik di dalam ruangan. Nah, bagi Anda yang menggunakan air conditioning (AC), sebaiknya mengatur suhu di 21 derajat celcius.
Kenyamanan dalam rumah tidak hanya bergantung pada furnitur dan dekorasi saja, tetapi juga pada suhu rumah. Suhu yang terlalu panas atau dingin akan memberikan suasana yang tidak nyaman ketika beraktivitas di dalam rumah.
Sebenarnya untuk menyeimbangkan suhu agar lebih merasa nyaman, penggunaan AC atau pendingin ruangan bisa menjadi salah satu cara. Adapun suhu dari luar ruangan memiliki efek yang drastis pada interior rumah.
Oleh karena itu, penting untuk menjaga suhu ruangan tetap dalam kondisi baik agar aktivitas Anda di dalam ruangan tetap nyaman. Selain itu, Anda wajib lakukan pengecekan rutin terkait kondisi perangkat AC, sehingga bisa bekerja secara maksimal dan memberikan suhu ruangan yang sesuai.
Bila Anda mengalami kondisi AC sudah tidak bekerja secara maksimal, sebaiknya lakukan perawatan ke penyedia jasa layanan AC, seperti PT Sarana Tunggal Mulia yang berlokasi di Bandung, Jawa Barat. Untuk info lebih lanjut, follow Instagram @SaranaTunggalMulia atau hubungi call center di nomor 022 2035509 atau ke nomor 0821 1518 5680.